Sering Ditimpa Musibah, Pahami Jenis-jenis Kesabaran Ini

0
Harmantajang.com – Dalam menjalani kehidupannya, manusia akan selalu diuji oleh Allah Subhanahu wata’ala dan setiap ujian itu harus dihadapi dengan kesabaran. Sebab dalam kesabaran itu, seseorang akan diberikan ganjaran pahala yang tidak ada akhirnya. Sebagaimana...

Makanlah dengan Tangan Kanan

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Dari sahabat Ibnu Umar Radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: إذا أَكَلَ أحدُكُم فليأكلْ بيمينِهِ . وإذا شرِبَ فليشربْ بيمينِهِ . فإنَّ الشَّيطانَ يأكلُ بشمالِهِ ويشربُ بشمالِهِ “Jika seseorang dari kalian makan maka makanlah dengan tangan kanannya dan jika minum maka minumlah...

Hukum Memakai Celana Dibawah Mata Kaki

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Dari Ibnu Umar Radhiyallahu ‘anhuma, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: لاَ يَنْظُرُ اللَّهُ إِلَى مَنْ جَرَّ ثَوْبَهُ خُيَلاَءَ “Allah tidak akan melihat kepada orang yang menyeret pakaianya dalam keadaan sombong”. (HR. Muslim no. 5574). Ini salah satu adab dalam berpakaian yang dijelaskan...

10 Adab-Adab Tidur

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Bagaimana Cara Tidurnya Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wasallam Diantaranya Adalah : Mematikan lampu kamar (Ahli kedokteran mengatakan : lampu sangat berpengaruh pada kesehatan tubuh manusia). 2. Menutup pintu rumah. Dalam hadist Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam...

Kitabul Jami’ Muqaddimah

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Kitabul Jami’ adalah bagian dari kitab Bulugul Maram dimana didalamnya disebutkan hadist – hadist yang berkaitan masalah adab dan akhlak. Adab merupakan perkara yang sangat penting untuk kita ketahui dan hendaknya...

Keutamaan Menyambung Tali Silaturrahim

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Dari Anas bin Malik Radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: مَنْ أَحَبَّ أَنْ يُبْسَطَ لَهُ فِي رِزْقِهِ وَيُنْسَأَ لَهُ فِي أَثَرِهِ فَلْيَصِلْ رَحِمَهُ “Barangsiapa yang ingin dilapangkan rezkinya, dan ingin dipanjangkan usianya, maka hendaklah dia...

Adab – Adab Hari Raya Sesi 2

0
 بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ 8. Perbedaan Waktu Pelaksanaan Sholat Idul Adha dan Idul Fitri Sholat idul adha disunnahkan dipercepat dari pada pelaksanaan idul fitri mengapa demikian karena orang yang hendak berqurban tidak sabar lagi untuk disembelih...

Kitabul Jami’, Hadist Ke 3 Itsm (Dosa)

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Adapun dosa yaitu apa yang engkau gelisahkan di hatimu dan engkau tidak suka kalau ada orang yang mengetahuinya Sebagai orang yang beriman wajib hukumnya tunduk dan patuh kepada ketentuan Allah dan Rasulnya...

Jangan Sepelekan Keutamaan Menyingkirkan Gangguan di Jalan

0
Harmantajang.com - Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam beliau bersabda: لَقَدْ رَأَيْتُ رَجُلاً يَتَقَلَّبُ فِي الجَنَّةِ فِي شَجَرَةٍ قَطَعَهاَ مِنْ ظَهْرِ الطَّرِيقِ كَانَتْ تُؤْذِي النَّاسَ “Sungguh aku telah melihat seorang lelaki mondar-mandir di dalam Surga dikarenakan sebuah pohon...

Adab Memberi Salam kepada Non-Muslim

0
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ Dari ‘Ali Radhiyallahu ‘anhu, beliau berkata: قال رسول الله صلّى اللّه عليه وسلّم “لَا تَبْدَؤُوا اَلْيَهُودَ وَالنَّصَارَى بِالسَّلَامِ, وَإِذَا لَقَيْتُمُوهُمْ فِي طَرِيقٍ, فَاضْطَرُّوهُمْ إِلَى أَضْيَقِهِ Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda:”Janganlah kalian mulai memberi salam kepada orang-orang Yahudi dan orang-orang Nasrani. Dan jika kalian...